KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Beberapa bank akan lebih selektif dalam penyaluran kredit ke multifinance. Pasalnya, sektor ini dirasa rentan. Terlihat dari beberapa multifinance yang berkinerja rendah serta adanya multifinance yang dicabut izin usahanya oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK). PT Bank Permata Tbk masih akan menyalurkan kredit kepada multifinance di tahun depan. Kendati demikian, Bank Permata hanya akan menyalurkan kredit kepada multifinance yang besar. Bianto Surodjo, Direktur Ritel Banking Bank Permata mengatakan, pihaknya melakukan pembiayaan baik langsung maupun melalui skema joint finance yang mengontribusi porsi lebih besar. Joint finance adalah porsi pembiayaan langsung ke nasabah yang bekerja sama dengan perusahaan multifinance.
Perbankan selektif kucurkan kredit ke multifinance
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Beberapa bank akan lebih selektif dalam penyaluran kredit ke multifinance. Pasalnya, sektor ini dirasa rentan. Terlihat dari beberapa multifinance yang berkinerja rendah serta adanya multifinance yang dicabut izin usahanya oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK). PT Bank Permata Tbk masih akan menyalurkan kredit kepada multifinance di tahun depan. Kendati demikian, Bank Permata hanya akan menyalurkan kredit kepada multifinance yang besar. Bianto Surodjo, Direktur Ritel Banking Bank Permata mengatakan, pihaknya melakukan pembiayaan baik langsung maupun melalui skema joint finance yang mengontribusi porsi lebih besar. Joint finance adalah porsi pembiayaan langsung ke nasabah yang bekerja sama dengan perusahaan multifinance.