KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Masyarakat harus meningkatkan kewaspadaannya. Seiring langkah PT Pertamina memperkenalkan aplikasi MyPertamina, muncul pula aplikasi MyPertamina palsu. "Sob, ada hal penting yang harus kamu ketahui nh, kalau saat ini beredar aplikasi tidak resmi MyPertamina," tulis akun resmi @mypertamina. Seperti diketahui, aplikasi MyPertamina kerap diperbincangkan sejak pemerintah menetapkan sistem uji coba pembelian Bahan Bakar Minyak (BBM) jenis Pertalite dan Solar menggunakan sistem Mypertamina.
Perbedaan Aplikasi MyPertamina yang Asli dan Palsu, Sudah Tahu?
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Masyarakat harus meningkatkan kewaspadaannya. Seiring langkah PT Pertamina memperkenalkan aplikasi MyPertamina, muncul pula aplikasi MyPertamina palsu. "Sob, ada hal penting yang harus kamu ketahui nh, kalau saat ini beredar aplikasi tidak resmi MyPertamina," tulis akun resmi @mypertamina. Seperti diketahui, aplikasi MyPertamina kerap diperbincangkan sejak pemerintah menetapkan sistem uji coba pembelian Bahan Bakar Minyak (BBM) jenis Pertalite dan Solar menggunakan sistem Mypertamina.