MOMSMONEY.ID - BMKG memberi peringatan dini cuaca besok Minggu (11/2) berbasis dampak hujan lebat dengan kategori Waspada bencana di provinsi berikut ini. Berdasarkan peringatan dini BMKG, ada beberapa provinsi terdampak di Indonesia pada Minggu (11/2) yang berada dalam kategori Waspada bencana. "Waspada terhadap bencana hidrometeorologi dampak dari potensi hujan lebat," tulis BMKG dalam akun Instagram resminya, dikutip Sabtu (10/2).
- Jambi
- Sumatra Selatan
- Lampung
- Banten
- Jawa Barat
- Jawa Tengah
- DI Yogyakarta
- Jawa Timur
- Nusa Tenggara Timur
- Kalimantan Barat
- Kalimantan Tengah
- Kalimantan Selatan
- Kalimantan Timur
- Kalimantan Utara
- Sulawesi Utara
- Sulawesi Tengah
- Sulawesi Selatan
- Sulawesi Tenggara
- Gorontalo
- Maluku Utara
- Papua
- Tanjung Jabung Barat
- Banyu Asin
- Musi Rawas
- Lampung Barat
- Serang
- Kota Cilegon
- Kota Bogor
- Purwakarta
- Bandung
- Semarang
- Demak
- Purworejo
- Kulon Progo
- Sleman
- Kota Kediri
- Kota Mojokerto
- Sidoarjo
- Flores Timur
- Sintang
- Murung Raya
- Kota Baru
- Kutai Barat
- Malinau
- Kota Manado
- Poso
- Kota Makassar
- Kota Palopo
- Kota Kendari
- Gorontalo
- Halmahera timur
- Jayawijaya