KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Artajasa Pembayaran Elektronis (Artajasa) bersama sejumlah pelaku sistem pembayaran nasional melakukan Penandatanganan Memorandum of Understanding (MOU) sebagai wujud dukungan dalam memperluas inovasi pembayaran digital. Perluasan digital ini diantaranya adalah layanan Kartu Kredit Indonesia (KKI) Segmen Pemerintah Online Payment Virtual Card Tokenization, bersama dengan Bank BNI dan Bank BPD Bali. Direktur Utama Artajasa Armand Hermawan mengungkapkan inovasi ini diharapkan dapat menjadi solusi pembayaran digital sekaligus memudahkan para pelaku sistem pembayaran nasional maupun masyarakat secara luas.
Perluas Inovasi, Artajasa Teken MoU dengan Pelaku Sistem Pembayaran Digital
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Artajasa Pembayaran Elektronis (Artajasa) bersama sejumlah pelaku sistem pembayaran nasional melakukan Penandatanganan Memorandum of Understanding (MOU) sebagai wujud dukungan dalam memperluas inovasi pembayaran digital. Perluasan digital ini diantaranya adalah layanan Kartu Kredit Indonesia (KKI) Segmen Pemerintah Online Payment Virtual Card Tokenization, bersama dengan Bank BNI dan Bank BPD Bali. Direktur Utama Artajasa Armand Hermawan mengungkapkan inovasi ini diharapkan dapat menjadi solusi pembayaran digital sekaligus memudahkan para pelaku sistem pembayaran nasional maupun masyarakat secara luas.