KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kondisi pasar obligasi Indonesia sejauh ini masih stabil meski tekanan eksternal masih mengintai. Hal ini dapat memengaruhi lelang Surat Utang Negara (SUN) pada perdagangan Selasa (10/9) depan. Associate Director Fixed Income Anugerah Sekuritas Indonesia Ramdhan Ario Maruto menyampaikan, pasar obligasi masih cukup stabil akhir-akhir ini walau pergerakannya cenderung terbatas. Para pelaku pasar sebenarnya masih wait and see menanti sejumlah sentimen eksternal. Baca Juga: Walaupun booking lesu, kualitas pembiayaan multifinance makin sehat
Permintaan lelang SUN diproyeksikan mencapai Rp 30 triliun
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kondisi pasar obligasi Indonesia sejauh ini masih stabil meski tekanan eksternal masih mengintai. Hal ini dapat memengaruhi lelang Surat Utang Negara (SUN) pada perdagangan Selasa (10/9) depan. Associate Director Fixed Income Anugerah Sekuritas Indonesia Ramdhan Ario Maruto menyampaikan, pasar obligasi masih cukup stabil akhir-akhir ini walau pergerakannya cenderung terbatas. Para pelaku pasar sebenarnya masih wait and see menanti sejumlah sentimen eksternal. Baca Juga: Walaupun booking lesu, kualitas pembiayaan multifinance makin sehat