KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Perkumpulan Pengusaha Penggilingan Padi dan Beras (Perpadi) mengatakan bahwa stok beras di pasar Induk Cipinang cukup melimpah. Hal ini lantaran beras di Pasar Induk Cipinang dipasok dari Bulog untuk menyalurkan beras SPHP. “Stok beras di Pasar Induk Cipinang menurut laporan sangat banyak, karena dipasok dari Bulog, untuk menyalurkan SPHP,” ungkap Ketua Umum Perpadi Sutarto Alimoeso, kepada Kontan.co.id, Jumat (23/2) lalu. Berdasarkan pengamatan di lapangan, Perpadi juga mengungkap bahwa stok beras aman hingga Ramadan. Sebab, pada awal Maret musim panen juga sudah terjadi di beberapa daerah.
Perpadi: Dipasok Bulog, Stok Beras di Pasar Induk Cipinang Melimpah
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Perkumpulan Pengusaha Penggilingan Padi dan Beras (Perpadi) mengatakan bahwa stok beras di pasar Induk Cipinang cukup melimpah. Hal ini lantaran beras di Pasar Induk Cipinang dipasok dari Bulog untuk menyalurkan beras SPHP. “Stok beras di Pasar Induk Cipinang menurut laporan sangat banyak, karena dipasok dari Bulog, untuk menyalurkan SPHP,” ungkap Ketua Umum Perpadi Sutarto Alimoeso, kepada Kontan.co.id, Jumat (23/2) lalu. Berdasarkan pengamatan di lapangan, Perpadi juga mengungkap bahwa stok beras aman hingga Ramadan. Sebab, pada awal Maret musim panen juga sudah terjadi di beberapa daerah.