KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Menjadi calon Gubernur Bank Indonesia (BI) periode 2023 - 2028, petahana Perry Warjiyo menyampaikan prospek pertumbuhan ekonomi Indonesia lima tahun ke depan. Dalam periode kedua kepemimpinannya, Perry yakin pertumbuhan ekonomi Indonesia akan moncer, dan berpotensi menyentuh hampir 6% pada tahun 2028. "Prospek pertumbuhan ekonomi Indonesia tahun 2023 dan 2024 kami perkirakan masih melanjutkan pemulihan. 2025 hingga 2028 ekonomi juga akan meningkat," tutur Perry di hadapan komisi XI DPR RI, Senin (20/3).
Perry Warjiyo Beberkan Potensi Pertumbuhan Ekonomi di Kepemimpinan 5 Tahun ke Depan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Menjadi calon Gubernur Bank Indonesia (BI) periode 2023 - 2028, petahana Perry Warjiyo menyampaikan prospek pertumbuhan ekonomi Indonesia lima tahun ke depan. Dalam periode kedua kepemimpinannya, Perry yakin pertumbuhan ekonomi Indonesia akan moncer, dan berpotensi menyentuh hampir 6% pada tahun 2028. "Prospek pertumbuhan ekonomi Indonesia tahun 2023 dan 2024 kami perkirakan masih melanjutkan pemulihan. 2025 hingga 2028 ekonomi juga akan meningkat," tutur Perry di hadapan komisi XI DPR RI, Senin (20/3).