KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Penanganan infeksi virus corona di dalam negeri mulai membaik. Kesimpulan ini merujuk ke jumlah pasien sembuh yang kian bertambah, melampaui angka 1,4 juta orang. Mengutip Satgas Penanganan Covid-19, per 10 April 2021 jumlah pasien sembuh telah mencapai angka 1.409.288 orang. Jika dibandingkan dengan jumlah kasus infeksi Covid-19, persentase jumlah pasien sembuh telah mencapai 90,2%. Pertumbuhan angka kesehatan kumulatif itu sejalan dengan penambahan pasien sembuh harian sebanyak 3.629 orang. Mengutip keterangan yang termuat dalam situs resmi Satgas Covid-19, ada lima provinsi yang mencatatkan pasien sembuh harian tertinggi.
Persentase pasien sembuh Covid-19 meningkat, proses pencarian obat belum tuntas
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Penanganan infeksi virus corona di dalam negeri mulai membaik. Kesimpulan ini merujuk ke jumlah pasien sembuh yang kian bertambah, melampaui angka 1,4 juta orang. Mengutip Satgas Penanganan Covid-19, per 10 April 2021 jumlah pasien sembuh telah mencapai angka 1.409.288 orang. Jika dibandingkan dengan jumlah kasus infeksi Covid-19, persentase jumlah pasien sembuh telah mencapai 90,2%. Pertumbuhan angka kesehatan kumulatif itu sejalan dengan penambahan pasien sembuh harian sebanyak 3.629 orang. Mengutip keterangan yang termuat dalam situs resmi Satgas Covid-19, ada lima provinsi yang mencatatkan pasien sembuh harian tertinggi.