KONTAN.CO.ID - SHANGHAI. China mencatat, tidak ada kasus baru virus corona yang ditularkan secara lokal untuk pertama kalinya dalam hampir dua bulan, data resmi menunjukkan pada Senin (8/2). Tanpa kasus baru virus corona dalam komunitas menambah tanda-tanda China telah berhasil membasmi gelombang Covid-19 terbaru. Negeri tembok raksasa sempat mencatat infeksi harian tertinggi sejak Maret 2020. Jumlah kasus baru virus corona naik sedikit menjadi 14 pada Minggu (7/2), dari 12 hari sebelumnya, Komisi Kesehatan Nasional China mengatakan dalam sebuah pernyataan Senin (8/2), seperti dilansir Reuters.
Pertama dalam hampir 2 bulan, China catat 0 kasus baru virus corona lokal
KONTAN.CO.ID - SHANGHAI. China mencatat, tidak ada kasus baru virus corona yang ditularkan secara lokal untuk pertama kalinya dalam hampir dua bulan, data resmi menunjukkan pada Senin (8/2). Tanpa kasus baru virus corona dalam komunitas menambah tanda-tanda China telah berhasil membasmi gelombang Covid-19 terbaru. Negeri tembok raksasa sempat mencatat infeksi harian tertinggi sejak Maret 2020. Jumlah kasus baru virus corona naik sedikit menjadi 14 pada Minggu (7/2), dari 12 hari sebelumnya, Komisi Kesehatan Nasional China mengatakan dalam sebuah pernyataan Senin (8/2), seperti dilansir Reuters.