KONTAN.CO.ID - LONDON. Setelah mengeluarkan persetujuan penggunaan vaksin virus corona milik Pfizer-BioNTech, Inggris akan mulai melakukan vaksinasi mulai minggu depan. ""Mulai awal minggu depan kami akan memulai program vaksinasi orang terhadap Covid-19 di sini di negara ini," kata Menteri Kesehatan Inggris Matt Hancock kepada Sky News, yang dikutip Reuters. Sebelumnya, Badan Pengatur Obat dan Produk Kesehatan independen atawa Medicines and Healthcare products Regulatory Agency (MHRA) telah mengeluarkan rekomendasi untuk menyetujui vaksin Covid-19 untuk digunakan di Inggris.
Pertama di dunia, Inggris bakal lakukan vaksinasi virus corona mulai pekan depan
KONTAN.CO.ID - LONDON. Setelah mengeluarkan persetujuan penggunaan vaksin virus corona milik Pfizer-BioNTech, Inggris akan mulai melakukan vaksinasi mulai minggu depan. ""Mulai awal minggu depan kami akan memulai program vaksinasi orang terhadap Covid-19 di sini di negara ini," kata Menteri Kesehatan Inggris Matt Hancock kepada Sky News, yang dikutip Reuters. Sebelumnya, Badan Pengatur Obat dan Produk Kesehatan independen atawa Medicines and Healthcare products Regulatory Agency (MHRA) telah mengeluarkan rekomendasi untuk menyetujui vaksin Covid-19 untuk digunakan di Inggris.