KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Pertamina (Persero) terus mendorong program penggunaan produk bahan bakar minyak (BBM) yang berkualitas dan ramah lingkungan. Oleh karena itu, jumlah produk BBM di dalam negeri akan disederhanakan. Direktur Utama Pertamina, Nicke Widyawati menyampaikan, penyederhanaan produk itu sesuai dengan regulasi yang diterbitkan oleh Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK). Beleid itu terkait dengan batasan minimal emisi karbon yang dihasilkan dari pembakaran BBM di kendaraan. Dia bilang, regulasi KLHK itu untuk menjaga emisi karbon polusi udara . di mana ada batasan dalam penggunaan Research Octane Number (RON).
Pertamina bakal sederhanakan produk BBM, bagaimana nasib bensin premium?
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Pertamina (Persero) terus mendorong program penggunaan produk bahan bakar minyak (BBM) yang berkualitas dan ramah lingkungan. Oleh karena itu, jumlah produk BBM di dalam negeri akan disederhanakan. Direktur Utama Pertamina, Nicke Widyawati menyampaikan, penyederhanaan produk itu sesuai dengan regulasi yang diterbitkan oleh Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK). Beleid itu terkait dengan batasan minimal emisi karbon yang dihasilkan dari pembakaran BBM di kendaraan. Dia bilang, regulasi KLHK itu untuk menjaga emisi karbon polusi udara . di mana ada batasan dalam penggunaan Research Octane Number (RON).