KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Pertamina Lubricants (PTPL) mengumumkan capaian upayanya dalam menghadirkan produk-produk pelumas unggulan yang memiliki Tingkat Kandungan Dalam Negeri (TKDN). Manajemen PTPL menyebutkan, PTPL telah men-sertifikasi sebanyak 128 produk pelumas dengan nilai kandungan melebihi dari 40% dan dengan total rata-rata TKDN atas 70% untuk produk pelumas segmen otomotif dan industri. Direktur Utama PTPL Werry Prayogi mengatakan, Pertamina memang untuk terus meningkatkan pemanfaatan produk dalam negeri dan mengutamakan industri domestik pada pelaksanaan proses bisnis maupun proyek Pertamina, tak terkecuali produk-produk pelumas.
Pertamina Lubricants Telah Sertifikasi 128 Produk Pelumas dengan TKDN di Atas 70%
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Pertamina Lubricants (PTPL) mengumumkan capaian upayanya dalam menghadirkan produk-produk pelumas unggulan yang memiliki Tingkat Kandungan Dalam Negeri (TKDN). Manajemen PTPL menyebutkan, PTPL telah men-sertifikasi sebanyak 128 produk pelumas dengan nilai kandungan melebihi dari 40% dan dengan total rata-rata TKDN atas 70% untuk produk pelumas segmen otomotif dan industri. Direktur Utama PTPL Werry Prayogi mengatakan, Pertamina memang untuk terus meningkatkan pemanfaatan produk dalam negeri dan mengutamakan industri domestik pada pelaksanaan proses bisnis maupun proyek Pertamina, tak terkecuali produk-produk pelumas.