KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Usai melakukan restrukturisasi di jajaran direksi hingga pembentukan sejumlah subholding baru, PT Pertamina (Persero) dihadapkan pada wacana Initial Public Offering (IPO) anak usahanya. Dalam berita Kontan.co.id sebelumnya, Direktur Utama Pertamina Nicke Widyawati menyampaikan, ada peluang bagi Pertamina untuk melepas anak usahanya di Subholding Hulu atau Upstream ke lantai Bursa Efek Indonesia (BEI). Baca Juga: Pengamat: Pertamina bisa petik hasil positif jika IPO anak usaha direalisasikan
Pertamina masih kaji rencana IPO anak usaha di subholding hulu
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Usai melakukan restrukturisasi di jajaran direksi hingga pembentukan sejumlah subholding baru, PT Pertamina (Persero) dihadapkan pada wacana Initial Public Offering (IPO) anak usahanya. Dalam berita Kontan.co.id sebelumnya, Direktur Utama Pertamina Nicke Widyawati menyampaikan, ada peluang bagi Pertamina untuk melepas anak usahanya di Subholding Hulu atau Upstream ke lantai Bursa Efek Indonesia (BEI). Baca Juga: Pengamat: Pertamina bisa petik hasil positif jika IPO anak usaha direalisasikan