KONTAN.CO.ID - NEW YORK. Dewan Keamanan PBB akhirnya sepakat untuk menggelar pertemuan pada hari Minggu (16/5) guna membahas eskalasi konflik antara Palestina dan Israel. Sebelumnya, pertemuan diharapkan bisa terjadi pada hari Jumat (14/5), namun rencana ini ditolak oleh diplomat AS dengan alasan butuh waktu lebih untuk menghasilkan keputusan yang tepat. Menteri Luar Negeri AS Antony Blinken pada hari Kamis (13/5) mengatakan bahwa penundaan akan memungkinkan diplomasi untuk memberikan dampak nyata dan untuk melihat apakah pertemuan memang bisa menghasilkan de-eskalasi.
Pertemuan Dewan Keamanan PBB terkait Palestina-Israel akan digelar hari Minggu
KONTAN.CO.ID - NEW YORK. Dewan Keamanan PBB akhirnya sepakat untuk menggelar pertemuan pada hari Minggu (16/5) guna membahas eskalasi konflik antara Palestina dan Israel. Sebelumnya, pertemuan diharapkan bisa terjadi pada hari Jumat (14/5), namun rencana ini ditolak oleh diplomat AS dengan alasan butuh waktu lebih untuk menghasilkan keputusan yang tepat. Menteri Luar Negeri AS Antony Blinken pada hari Kamis (13/5) mengatakan bahwa penundaan akan memungkinkan diplomasi untuk memberikan dampak nyata dan untuk melihat apakah pertemuan memang bisa menghasilkan de-eskalasi.