KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pertumbuhan belanja masyarakat pada tahun 2024, masih mungkin menemui kendala. Kepala Ekonom Bank Permata Josua Pardede mengungkapkan, salah satu risiko dari pertumbuhan belanja masyarakat pada tahun depan adalah inflasi. “Kondisi inflasi masih menjadi faktor yang perlu diperhatikan oleh pemerintah, karena ekspektasi inflasi cenderung akan lebih tinggi dari 2023,” terang Josua kepada Kontan.co.id, Senin (11/12).
Pertumbuhan Belanja Masyarakat 2024 Dibayangi Inflasi dan Kenaikan Tarif Cukai
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pertumbuhan belanja masyarakat pada tahun 2024, masih mungkin menemui kendala. Kepala Ekonom Bank Permata Josua Pardede mengungkapkan, salah satu risiko dari pertumbuhan belanja masyarakat pada tahun depan adalah inflasi. “Kondisi inflasi masih menjadi faktor yang perlu diperhatikan oleh pemerintah, karena ekspektasi inflasi cenderung akan lebih tinggi dari 2023,” terang Josua kepada Kontan.co.id, Senin (11/12).