KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Institute for Development of Economics and Finance (Indef) memperkirakan pertumbuhan ekonomi Indonesia akan melambat pada awal tahun 2023. Direktur Eksekutif Indef Tauhid Ahmad memperkirakan, pertumbuhan ekonomi Indonesia pada kuartal I-2023 hanya di kisaran 4,9% secara tahunan atau year on year (yoy). Ini lebih rendah dari capaian pertumbuhan ekonomi kuartal IV-2022 yang pada waktu mencatat pertumbuhan 5,01% yoy.
Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Kuartal I 2023 Diproyeksi Melambat, Ini Penyebabnya
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Institute for Development of Economics and Finance (Indef) memperkirakan pertumbuhan ekonomi Indonesia akan melambat pada awal tahun 2023. Direktur Eksekutif Indef Tauhid Ahmad memperkirakan, pertumbuhan ekonomi Indonesia pada kuartal I-2023 hanya di kisaran 4,9% secara tahunan atau year on year (yoy). Ini lebih rendah dari capaian pertumbuhan ekonomi kuartal IV-2022 yang pada waktu mencatat pertumbuhan 5,01% yoy.