KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pertumbuhan ekonomi mengalami perlambatan pada kuartal III-2019. Hal ini juga seiring dengan perlambatan komponen penyokongnya dari kelompok pengeluaran, yaitu pertumbuhan konsumsi rumah tangga. Menurut Badan Pusat Statistik (BPS), pertumbuhan konsumsi rumah tangga pada kuartal III-2019 ini tercatat sebesar 5,01% (yoy). Padahal pada kuartal sebelumnya, pertumbuhan konsumsi mencapai 5,17% (yoy). Baca Juga: Ekonomi Indonesia melambat di kuartal III 2019, tim ekonomi harus bergerak cepat
Pertumbuhan konsumsi rumah tangga di kuartal III 2019 turun, begini kata ekonom
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pertumbuhan ekonomi mengalami perlambatan pada kuartal III-2019. Hal ini juga seiring dengan perlambatan komponen penyokongnya dari kelompok pengeluaran, yaitu pertumbuhan konsumsi rumah tangga. Menurut Badan Pusat Statistik (BPS), pertumbuhan konsumsi rumah tangga pada kuartal III-2019 ini tercatat sebesar 5,01% (yoy). Padahal pada kuartal sebelumnya, pertumbuhan konsumsi mencapai 5,17% (yoy). Baca Juga: Ekonomi Indonesia melambat di kuartal III 2019, tim ekonomi harus bergerak cepat