KONTAN.CO.ID - KARAWANG. Pada penghujung 2020, Peruri mengekspor paspor ke Sri Lanka dengan melakukan seremonial pengiriman pertama pada Rabu, 16 Desember 2020 bertempat di Gedung Percetakan Kertas Berharga Non Uang, Kawasan Produksi Peruri, Karawang. Jumlah paspor pada pengiriman pertama ini mencapai 300.000 buku dengan total keseluruhan pada kontrak kerja sama yaitu sebanyak 1 juta buku. Seremonial pengiriman pertama Paspor Sri Lanka ini disaksikan Direktur Pengembangan Usaha Peruri, Fajar Rizki serta beberapa jajaran kepala divisi dan pimpinan lainnya.
Peruri ekspor 300.000 buku paspor ke Sri Langka
KONTAN.CO.ID - KARAWANG. Pada penghujung 2020, Peruri mengekspor paspor ke Sri Lanka dengan melakukan seremonial pengiriman pertama pada Rabu, 16 Desember 2020 bertempat di Gedung Percetakan Kertas Berharga Non Uang, Kawasan Produksi Peruri, Karawang. Jumlah paspor pada pengiriman pertama ini mencapai 300.000 buku dengan total keseluruhan pada kontrak kerja sama yaitu sebanyak 1 juta buku. Seremonial pengiriman pertama Paspor Sri Lanka ini disaksikan Direktur Pengembangan Usaha Peruri, Fajar Rizki serta beberapa jajaran kepala divisi dan pimpinan lainnya.