KONTAN.CO.ID - Pada Rabu (23/10/2024), perusahaan rintisan Tiongkok Deep Blue Aerospace mengatakan mereka akan menjual dua tiket pertamanya untuk kursi di roket yang akan membawa penumpang ke luar angkasa pada tahun 2027. Adapun harga tiket yang dibaderol untuk wisata ini sebesar 1,5 juta yuan (US$ 210.000) atau setara dengan Rp 3,279 miliar. Melansir vnexpress.net, Deep Blue Aerospace mulai menjual tiket tersebut pada pukul 6 sore pada Kamis (24/10/2024).
Perusahaan China Ini Bakal Jual Tiket Rp 3,279 Miliar untuk Wisata Luar Angkasa 2027
KONTAN.CO.ID - Pada Rabu (23/10/2024), perusahaan rintisan Tiongkok Deep Blue Aerospace mengatakan mereka akan menjual dua tiket pertamanya untuk kursi di roket yang akan membawa penumpang ke luar angkasa pada tahun 2027. Adapun harga tiket yang dibaderol untuk wisata ini sebesar 1,5 juta yuan (US$ 210.000) atau setara dengan Rp 3,279 miliar. Melansir vnexpress.net, Deep Blue Aerospace mulai menjual tiket tersebut pada pukul 6 sore pada Kamis (24/10/2024).