KONTAN.CO.ID - WASHINGTON. Amerika Serikat untuk kesekian kalinya meminta Iran untuk tidak menjual drone tempur ke Rusia. Kegiatan tersebut dianggap mampu mengurangi ketegangan. "AS menekan Iran untuk berhenti menjual drone bersenjata ke Rusia, yang digunakan Moskow dalam perang di Ukraina, serta suku cadang untuk pesawat tak berawak," ungkap Financial Times dalam laporannya hari Rabu (16/8), mengutip sejumlah pejabat yang terkait dengan masalah tersebut. Kabar ini muncul saat Washington dan Teheran sedang berusaha meredakan ketegangan dan menghidupkan kembali pembicaraan yang lebih luas mengenai program nuklir Iran.
Pesan AS untuk Iran: Setop Jual Drone ke Rusia!
KONTAN.CO.ID - WASHINGTON. Amerika Serikat untuk kesekian kalinya meminta Iran untuk tidak menjual drone tempur ke Rusia. Kegiatan tersebut dianggap mampu mengurangi ketegangan. "AS menekan Iran untuk berhenti menjual drone bersenjata ke Rusia, yang digunakan Moskow dalam perang di Ukraina, serta suku cadang untuk pesawat tak berawak," ungkap Financial Times dalam laporannya hari Rabu (16/8), mengutip sejumlah pejabat yang terkait dengan masalah tersebut. Kabar ini muncul saat Washington dan Teheran sedang berusaha meredakan ketegangan dan menghidupkan kembali pembicaraan yang lebih luas mengenai program nuklir Iran.