KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Rencana PT Indika Energy Tbk (INDY) untuk mendiversifikasi bisnisnya ke segmen non batubara juga membawa berkah bagi PT Petrosea Tbk (PTRO), anak usaha INDY di segmen kontraktor tambang. Untuk diketahui, pada Senin (28/6), INDY mengumumkan telah menandatangani scheme impementation deed untuk mengambil allh Nusantara Resources Limited (NUS). Nusantara Resources merupakan perusahaan yang mengelola tambang emas Awak Mas di Luwu, Sulawesi Selatan. Nah, di proyek ini, PTRO akan bertindak sebagai kontraktor untuk pengerjaan front end engineering and design (FEED) yang akan dilanjutkan dengan negosiasi pengerjaan engineering, procurement and construction (EPC).
Petrosea (PTRO) kecipratan berkah proyek tambang emas Awak Mas
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Rencana PT Indika Energy Tbk (INDY) untuk mendiversifikasi bisnisnya ke segmen non batubara juga membawa berkah bagi PT Petrosea Tbk (PTRO), anak usaha INDY di segmen kontraktor tambang. Untuk diketahui, pada Senin (28/6), INDY mengumumkan telah menandatangani scheme impementation deed untuk mengambil allh Nusantara Resources Limited (NUS). Nusantara Resources merupakan perusahaan yang mengelola tambang emas Awak Mas di Luwu, Sulawesi Selatan. Nah, di proyek ini, PTRO akan bertindak sebagai kontraktor untuk pengerjaan front end engineering and design (FEED) yang akan dilanjutkan dengan negosiasi pengerjaan engineering, procurement and construction (EPC).
TAG: