KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Perusahaan Gas Negara Tbk (PGN) memastikan fundamental perusahaan akan tetap solid di tengah kondisi bisnis yang cukup dinamis. Emiten penghuni Indeks Kompas100 ini telah menyiapkan berbagai rencana ekspansi pada 2020. Tahun ini, PGAS akan membangun berbagai infrastruktur, termasuk jaringan pipa transmisi dan distribusi sepanjang lebih dari 450 km di beberapa wilayah di Sumatera dan Jawa. Sebagai subholding gas, PGAS juga sudah mengelola lini bisnis LNG dari Pertamina, sehingga kepastian pasokan gas ke pelanggan lebih terjamin. Baca Juga: Pertamina Hulu Energi siap lakukan pengeboran di enam sumur eksplorasi
PGN (PGAS) terus memacu pembangunan infrastruktur gas bumi
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Perusahaan Gas Negara Tbk (PGN) memastikan fundamental perusahaan akan tetap solid di tengah kondisi bisnis yang cukup dinamis. Emiten penghuni Indeks Kompas100 ini telah menyiapkan berbagai rencana ekspansi pada 2020. Tahun ini, PGAS akan membangun berbagai infrastruktur, termasuk jaringan pipa transmisi dan distribusi sepanjang lebih dari 450 km di beberapa wilayah di Sumatera dan Jawa. Sebagai subholding gas, PGAS juga sudah mengelola lini bisnis LNG dari Pertamina, sehingga kepastian pasokan gas ke pelanggan lebih terjamin. Baca Juga: Pertamina Hulu Energi siap lakukan pengeboran di enam sumur eksplorasi