KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Perusahaan Gas Negara Tbk (PGN) menegaskan kesiapannya untuk menyerap pasokan gas dari lapangan-lapangan gas baru. Proyek pengembangan lapangan yang sedang dijalankan pemerintah yaitu Blok Masela, Tangguh dan lapangan-lapangan gas lainnya. Group Head of Gas, Supply & LNG Trading PGN, M. Anas Pradipta mengungkapkan, sebagai agregator gas bumi nasional, PGN sangat siap untuk menyerap produksi gas dari proyek-proyek pengembangan lapangan-lapangan baru, termasuk gas dari Masela yang akan berbentuk LNG. Salah satu pendekatan yang dilakukan PGN untuk meningkatkan distribusi gas non-pipa yaitu pembangunan LNG Hub.
PGN Siap Serap Pasokan Gas dari Lapangan Blok Masela hingga Tangguh
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Perusahaan Gas Negara Tbk (PGN) menegaskan kesiapannya untuk menyerap pasokan gas dari lapangan-lapangan gas baru. Proyek pengembangan lapangan yang sedang dijalankan pemerintah yaitu Blok Masela, Tangguh dan lapangan-lapangan gas lainnya. Group Head of Gas, Supply & LNG Trading PGN, M. Anas Pradipta mengungkapkan, sebagai agregator gas bumi nasional, PGN sangat siap untuk menyerap produksi gas dari proyek-proyek pengembangan lapangan-lapangan baru, termasuk gas dari Masela yang akan berbentuk LNG. Salah satu pendekatan yang dilakukan PGN untuk meningkatkan distribusi gas non-pipa yaitu pembangunan LNG Hub.