KONTAN.CO.ID - PT Pertamina Hulu Energi Offshore North West Java (PHE ONWJ) telah memulai tahap Fabrikasi Proyek Pengembangan Lapangan Baru SP yang ditandai dengan seremoni First Cutting Anjungan SPA di Handil-1 Yard, Kutai Kartanegara, Kalimantan Timur pada awal bulan September lalu. Lapangan SP terletak sekitar 11 kilometer (KM) arah barat daya Bravo Flow Station komplek yang difungsikan sebagai stasiun pengumpul dari produksi anjungan-anjungan di sekitarnya (termasuk anjungan SPA). Proyek senilai US$ 92,7 juta meliputi pembangunan Anjungan Lepas Pantai SPA, penggelaran pipa bawah laut sepanjang 11,3 km, dan modifikasi Anjungan Lepas Pantai B2C, serta pengeboran 3 sumur pengembangan.
PHE ONWJ mulai pengembangan lapangan SP
KONTAN.CO.ID - PT Pertamina Hulu Energi Offshore North West Java (PHE ONWJ) telah memulai tahap Fabrikasi Proyek Pengembangan Lapangan Baru SP yang ditandai dengan seremoni First Cutting Anjungan SPA di Handil-1 Yard, Kutai Kartanegara, Kalimantan Timur pada awal bulan September lalu. Lapangan SP terletak sekitar 11 kilometer (KM) arah barat daya Bravo Flow Station komplek yang difungsikan sebagai stasiun pengumpul dari produksi anjungan-anjungan di sekitarnya (termasuk anjungan SPA). Proyek senilai US$ 92,7 juta meliputi pembangunan Anjungan Lepas Pantai SPA, penggelaran pipa bawah laut sepanjang 11,3 km, dan modifikasi Anjungan Lepas Pantai B2C, serta pengeboran 3 sumur pengembangan.