KONTAN.CO.ID - NEWYORK. Piala dunia video gim online bertajuk Piala Dunia Fortnite telah memasuki babak final. Kompetisi ini ternyata sangat populer meski tidak ada di Playstore. Hadiahnya melebihi turnamen tenis Wimbledon. Mengutip BBC pada Minggu (28/7), terdapat 40 juta pemain berkompetisi dalam 10 minggu kompetisi online tetapi hanya 100 finalis solo yang berhasil memenangkan hadiah senilai US$ 3 juta. Dengan total hadiah senilai US$ 30 juta. Baca Juga: Christin Djuarto, figur anak muda di bisnis e-Commerce
Piala Dunia Fortnite: Pemain bertarung untuk total total hadiah terbesar
KONTAN.CO.ID - NEWYORK. Piala dunia video gim online bertajuk Piala Dunia Fortnite telah memasuki babak final. Kompetisi ini ternyata sangat populer meski tidak ada di Playstore. Hadiahnya melebihi turnamen tenis Wimbledon. Mengutip BBC pada Minggu (28/7), terdapat 40 juta pemain berkompetisi dalam 10 minggu kompetisi online tetapi hanya 100 finalis solo yang berhasil memenangkan hadiah senilai US$ 3 juta. Dengan total hadiah senilai US$ 30 juta. Baca Juga: Christin Djuarto, figur anak muda di bisnis e-Commerce