KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir meminta para pimpinan perusahaan plat merah tak berusaha melobi dirinya agar tak dicopot jabatannya. Jika kinerjanya baik, otomatis jabatan seaeorang itu di perusahaan BUMN tak akan diganti. Namun, jika kinerjanya buruk maka otomatis akan dievaluasi. Hal tersebut dikatakan oleh Staf Khusus Menteri BUMN Arya Sinulingga di Kementerian BUMN, Jakarta, Rabu (20/11). “Dismpaiakan juga (oleh Erick Thohir) mereka (para pimpinan BUMN) enggak perlu lobi-lobi untuk mempertahankan jabatannya, kalau bottom line bagus enggak usah khawatir,” ujar Arya mencontohkan perkataan Erick kepada para petinggi perusahaan BUMN. Baca Juga: KPK kembali panggil mantan Presdir Lippo Cikarang terkait kasus Meikarta
Pimpinan BUMN tidak perlu lobi-lobi untuk mempertahankan jabatannya
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir meminta para pimpinan perusahaan plat merah tak berusaha melobi dirinya agar tak dicopot jabatannya. Jika kinerjanya baik, otomatis jabatan seaeorang itu di perusahaan BUMN tak akan diganti. Namun, jika kinerjanya buruk maka otomatis akan dievaluasi. Hal tersebut dikatakan oleh Staf Khusus Menteri BUMN Arya Sinulingga di Kementerian BUMN, Jakarta, Rabu (20/11). “Dismpaiakan juga (oleh Erick Thohir) mereka (para pimpinan BUMN) enggak perlu lobi-lobi untuk mempertahankan jabatannya, kalau bottom line bagus enggak usah khawatir,” ujar Arya mencontohkan perkataan Erick kepada para petinggi perusahaan BUMN. Baca Juga: KPK kembali panggil mantan Presdir Lippo Cikarang terkait kasus Meikarta