KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Badan Nasional Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta memperingatkan akan bahaya banjir kiriman. Menyusul kenaikan air pintu Angke Hulu pada status siaga 3, Rabu (18/10). "Menginformasikan pukul 18.00 WIB ketinggian air pintu Angke Hulu 180 cm dengan kondisi mendung atau siaga 3. Dihimbau warga sepanjang bantaran kali agar waspada banjir kiriman," ujar petugas BPBD DKI Jakarta video yang diunggah dalam akun twitter @BPBDJakarta.
Pintu Air Angke Hulu siaga 3, awas banjir kiriman
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Badan Nasional Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta memperingatkan akan bahaya banjir kiriman. Menyusul kenaikan air pintu Angke Hulu pada status siaga 3, Rabu (18/10). "Menginformasikan pukul 18.00 WIB ketinggian air pintu Angke Hulu 180 cm dengan kondisi mendung atau siaga 3. Dihimbau warga sepanjang bantaran kali agar waspada banjir kiriman," ujar petugas BPBD DKI Jakarta video yang diunggah dalam akun twitter @BPBDJakarta.