KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Perusahaan Listrik Negara Energi Primer Indonesia (PLN EPI) menargetkan pemanfaatan 2,2 juta ton biomassa untuk program cofiring Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) pada tahun ini. Direktur Utama PLN EPI, Iwan Agung Firstantara, menjelaskan bahwa program ini merupakan langkah konkret menuju pencapaian Net Zero Emission (NZE) pada tahun 2060. Indonesia memiliki potensi besar dalam produksi biomassa. Sebagai informasi, pada tahun 2021, PLN Group menggunakan 250.000 metrik ton biomassa untuk cofiring PLTU.
PLN EPI Targetkan 2,2 Juta Ton Biomassa untuk Cofiring PLTU
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Perusahaan Listrik Negara Energi Primer Indonesia (PLN EPI) menargetkan pemanfaatan 2,2 juta ton biomassa untuk program cofiring Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) pada tahun ini. Direktur Utama PLN EPI, Iwan Agung Firstantara, menjelaskan bahwa program ini merupakan langkah konkret menuju pencapaian Net Zero Emission (NZE) pada tahun 2060. Indonesia memiliki potensi besar dalam produksi biomassa. Sebagai informasi, pada tahun 2021, PLN Group menggunakan 250.000 metrik ton biomassa untuk cofiring PLTU.