JAKARTA. PT PLN Penyaluran dan Pusat Pengatur Beban (P3B) Jawa-Bali bakal mematikan tujuh pembangkit pada sistem kelistrikan menjelang Natal 2013 dan Tahun Baru 2014. "Pembangkit yang mengalami reserved shutdown atau di istirahatkan mencapai 3.684 MW," kata E Haryadi, General Manager PLN P3B dalam keterangan tertulisnya, Senin (23/12). Tujuh pembangkit itu adalah PLTU Suralaya 5-7, PLTU Paiton, PLTU Cilacap, PLTU Paiton JP (Jawa Power), PLTU Paiton PEC (Paiton Energy Company) 8, PLTU Pelabuhan Ratu, dan PLTU Pacitan," ujar Haryadi.
PLN matikan 7 pembangkit saat Natal dan tahun baru
JAKARTA. PT PLN Penyaluran dan Pusat Pengatur Beban (P3B) Jawa-Bali bakal mematikan tujuh pembangkit pada sistem kelistrikan menjelang Natal 2013 dan Tahun Baru 2014. "Pembangkit yang mengalami reserved shutdown atau di istirahatkan mencapai 3.684 MW," kata E Haryadi, General Manager PLN P3B dalam keterangan tertulisnya, Senin (23/12). Tujuh pembangkit itu adalah PLTU Suralaya 5-7, PLTU Paiton, PLTU Cilacap, PLTU Paiton JP (Jawa Power), PLTU Paiton PEC (Paiton Energy Company) 8, PLTU Pelabuhan Ratu, dan PLTU Pacitan," ujar Haryadi.