KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Perusahaan Listrik Negara (PLN) menyiapkan sarana pendukung untuk pengembangan kendaraan listrik, khususnya melalui penambahan fasilitas Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU). Perusahaan listrik plat merah itu pun resmi meluncurkan SPKLU pertama di daerah Jawa Timur. General Manager PLN UID Jatim Bob Saril menyampaikan, SPKLU ini menjadi bagian dari komitmen PLN untuk mendukung implementasi Perpres No 55 Tahun 2019 tentang Percepatan Program Kendaraan Bermotor Listrik Berbasis Baterai untuk Transportasi Jalan. Baca Juga: Revisi UU Minerba, DPR-pemerintah rampungkan pembahasan Daftar Investaris Masalah
PLN resmikan Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum di Jawa Timur
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Perusahaan Listrik Negara (PLN) menyiapkan sarana pendukung untuk pengembangan kendaraan listrik, khususnya melalui penambahan fasilitas Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU). Perusahaan listrik plat merah itu pun resmi meluncurkan SPKLU pertama di daerah Jawa Timur. General Manager PLN UID Jatim Bob Saril menyampaikan, SPKLU ini menjadi bagian dari komitmen PLN untuk mendukung implementasi Perpres No 55 Tahun 2019 tentang Percepatan Program Kendaraan Bermotor Listrik Berbasis Baterai untuk Transportasi Jalan. Baca Juga: Revisi UU Minerba, DPR-pemerintah rampungkan pembahasan Daftar Investaris Masalah