JAKARTA. PT PLN (Persero) memastikan Pembangkit Listrik Tenaga Air (PLTA) Manippi di Sulawesi akan segera beroperasi secara komersial akhir tahun ini. PLTA yang dibangun oleh PT Sulawesi Minihidro ini memiliki kapasitas 1x10 megawatt (MW). Menurut Bambang Dwiyanto, Manajer Komunikasi PLN, PLTA Manippi akan beroperasi Desember 2010. Karena PLTA ini dikembangkan oleh perusahaan pembangkit swasta (IPP), maka PLN akan membeli listriknya seharga Rp 600 per kilowatt hour (Kwh). "PLTA tersebut masuk dalam daftar 25 IPP bermasalah sehingga harus dilakukan renegoisasi ulang," ujarnya Kamis (2/9) lalu.
PLTA Manippi beroperasi akhir tahun
JAKARTA. PT PLN (Persero) memastikan Pembangkit Listrik Tenaga Air (PLTA) Manippi di Sulawesi akan segera beroperasi secara komersial akhir tahun ini. PLTA yang dibangun oleh PT Sulawesi Minihidro ini memiliki kapasitas 1x10 megawatt (MW). Menurut Bambang Dwiyanto, Manajer Komunikasi PLN, PLTA Manippi akan beroperasi Desember 2010. Karena PLTA ini dikembangkan oleh perusahaan pembangkit swasta (IPP), maka PLN akan membeli listriknya seharga Rp 600 per kilowatt hour (Kwh). "PLTA tersebut masuk dalam daftar 25 IPP bermasalah sehingga harus dilakukan renegoisasi ulang," ujarnya Kamis (2/9) lalu.