KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Permodalan Nasional Madani (PNM) menunjukkan komitmennya dalam mendukung program ketahanan pangan nasional melalui berbagai inisiatif strategis. Dalam acara yang berlangsung di Bogor, Senin (6/1), PNM meluncurkan dan memperkuat program unggulan, yakni Rumah Pangan PNM. Program ini bertujuan untuk meningkatkan akses terhadap pangan, dan pemanfaatan pangan berbasis bahan baku, sumber daya dan kearifan lokal. Sejalan dengan salah satu Asta Cita Presiden Prabowo dalam memperkuat ketahanan pangan nasional, PNM mengambil peran aktif dengan memastikan bahwa pemberdayaan perempuan dan keluarga prasejahtera menjadi fondasi penting dalam menciptakan ketahanan pangan dari tingkat rumah tangga.
PNM Dukung Ketahanan Pangan Nasional Melalui Rumah Pangan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Permodalan Nasional Madani (PNM) menunjukkan komitmennya dalam mendukung program ketahanan pangan nasional melalui berbagai inisiatif strategis. Dalam acara yang berlangsung di Bogor, Senin (6/1), PNM meluncurkan dan memperkuat program unggulan, yakni Rumah Pangan PNM. Program ini bertujuan untuk meningkatkan akses terhadap pangan, dan pemanfaatan pangan berbasis bahan baku, sumber daya dan kearifan lokal. Sejalan dengan salah satu Asta Cita Presiden Prabowo dalam memperkuat ketahanan pangan nasional, PNM mengambil peran aktif dengan memastikan bahwa pemberdayaan perempuan dan keluarga prasejahtera menjadi fondasi penting dalam menciptakan ketahanan pangan dari tingkat rumah tangga.
TAG: