KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pada kuartal I 2020, PT Permodalan Nasional Madani atau PNM targetkan akan dapat melayani nasabah secara digital dan cashless. Direktur Utama PNM Arief Mulyadi mengatakan, seiring dengan berkembangnya teknologi, maka proses pelayanan secara digital itu merupakan hal yang wajib. Baik untuk PNM maupun nasabah yang didorong untuk mengenal sistem digital. Menurutnya, hal ini untuk proses monitoring, menjaga kualitas, dan meningkatkan pelayanan yang arahnya mendukung sistem cashless melalui digital.
PNM targetkan bisa melayani nasabah secara digital di awal tahun depan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pada kuartal I 2020, PT Permodalan Nasional Madani atau PNM targetkan akan dapat melayani nasabah secara digital dan cashless. Direktur Utama PNM Arief Mulyadi mengatakan, seiring dengan berkembangnya teknologi, maka proses pelayanan secara digital itu merupakan hal yang wajib. Baik untuk PNM maupun nasabah yang didorong untuk mengenal sistem digital. Menurutnya, hal ini untuk proses monitoring, menjaga kualitas, dan meningkatkan pelayanan yang arahnya mendukung sistem cashless melalui digital.