JAKARTA. Asosiasi Pengusaha Jasa Pertambangan Indonesia (Aspindo) sangat menyayangkan terjadinya polemik di internal organisasi Kamar Dagang Industri (Kadin) Indonesia. Salah satu petinggi Aspindo pun menduga, kisruh di tubuh organisasi pengusaha itu karena menjelang penyelenggaraan Pemilihan Umum (Pemilu) 2014. "Bisa saja arahnya ke sana (Pemilu 2014), dalam rangka mencari popularitas dan massa," ujar Susanto Joseph, Direktur Eksekutif Aspindo saat ditemui KONTAN di kantornya, Jakarta, Rabu (15/5).
Polemik di internal Kadin karena Pemilu 2014?
JAKARTA. Asosiasi Pengusaha Jasa Pertambangan Indonesia (Aspindo) sangat menyayangkan terjadinya polemik di internal organisasi Kamar Dagang Industri (Kadin) Indonesia. Salah satu petinggi Aspindo pun menduga, kisruh di tubuh organisasi pengusaha itu karena menjelang penyelenggaraan Pemilihan Umum (Pemilu) 2014. "Bisa saja arahnya ke sana (Pemilu 2014), dalam rangka mencari popularitas dan massa," ujar Susanto Joseph, Direktur Eksekutif Aspindo saat ditemui KONTAN di kantornya, Jakarta, Rabu (15/5).