KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kantor Staf Presiden (KSP) segera membahas penerapan sanksi pada importir bawang putih yang secara sengaja menunda penugasan impor bawang putih. Deputi III KSP Bidang Perekonomian Edy Priyono bilang, pengenaan sanksi terhadap importir nakal itu untuk memastikan agar kebutuhan bawang putih tercukupi. Pasalnya menurutnya, harga bawang putih cenderung fluktuatif lantaran tidak ada sanksi tegas bagi importir yang menunda realisasinya. Di sisi lain, Indonesia pasokan bawang putih sangat bergantung pada pasokan dari luar atau impor.
Polemik Izin Impor Bawang Putih, KSP Segera Bahas Penerapan Sanksi ke Importir Nakal
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kantor Staf Presiden (KSP) segera membahas penerapan sanksi pada importir bawang putih yang secara sengaja menunda penugasan impor bawang putih. Deputi III KSP Bidang Perekonomian Edy Priyono bilang, pengenaan sanksi terhadap importir nakal itu untuk memastikan agar kebutuhan bawang putih tercukupi. Pasalnya menurutnya, harga bawang putih cenderung fluktuatif lantaran tidak ada sanksi tegas bagi importir yang menunda realisasinya. Di sisi lain, Indonesia pasokan bawang putih sangat bergantung pada pasokan dari luar atau impor.