KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Posisi Indonesia sebagai negara dengan garis pantai terpanjang kedua tidak mempengaruhi swasembada garam. "Walaupun kita memiliki garis pantai terpanjang nomor dua dunia, tapi itu pembuat opini yang salah kalau produksi garam berlebih," ujar anggota DPR Komisi IV dari fraksi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), Daniel Johan dalam acara launching dan bedah buku Hikayat Si Induk Bumbu, Kamis (22/2). Daniel bilang garam bukan produk unggulan Indonesia. Hal itu dikarenakan posisi Indonesia sebagai negara tropis sehingga memiliki curah hujan yang tinggi.
Politisi: Panjang garis pantai tak pengaruhi swasembada garam
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Posisi Indonesia sebagai negara dengan garis pantai terpanjang kedua tidak mempengaruhi swasembada garam. "Walaupun kita memiliki garis pantai terpanjang nomor dua dunia, tapi itu pembuat opini yang salah kalau produksi garam berlebih," ujar anggota DPR Komisi IV dari fraksi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), Daniel Johan dalam acara launching dan bedah buku Hikayat Si Induk Bumbu, Kamis (22/2). Daniel bilang garam bukan produk unggulan Indonesia. Hal itu dikarenakan posisi Indonesia sebagai negara tropis sehingga memiliki curah hujan yang tinggi.