KONTAN.CO.ID -JAKARTA. Produsen ponsel pintar Oppo menyambut baik rencana pemerintah mengeluarkan aturan validasi IMEI. Pasalnya, hal tersebut akan membuat kue di industri ponsel domestik menjadi makin besar. Aryo Meidianto A, Public Relation Manager OPPO menyebut saat ini produk ponsel ilegal atau black market (BM) mengambil 20% pangsa pasar ponsel domestik. Adanya aturan validasi IMEI tersebut bisa menjadi angin segar bagi produsen ponsel yang sudah memproduksi di dalam negeri. Baca Juga: Demand besar, Oppo adopsi fitur premium ke produk mainstream
Ponsel Oppo: Kami yakin pangsa pasar membesar dengan validasi IMEI
KONTAN.CO.ID -JAKARTA. Produsen ponsel pintar Oppo menyambut baik rencana pemerintah mengeluarkan aturan validasi IMEI. Pasalnya, hal tersebut akan membuat kue di industri ponsel domestik menjadi makin besar. Aryo Meidianto A, Public Relation Manager OPPO menyebut saat ini produk ponsel ilegal atau black market (BM) mengambil 20% pangsa pasar ponsel domestik. Adanya aturan validasi IMEI tersebut bisa menjadi angin segar bagi produsen ponsel yang sudah memproduksi di dalam negeri. Baca Juga: Demand besar, Oppo adopsi fitur premium ke produk mainstream