KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Pool Advista Finance Tbk berencana untuk menambah aset usai mencatatkan diri di Bursa Efek Indonesia (BEI). Perusahaan ini berencana untuk meningkatkan asetnya hingga Rp 700 miliar tahun depan melalui beberapa rencana strategis seperti pembelian gedung yang saat ini dipakainya. "Besar biaya akuisisi aset sebesar Rp 45 miliar, nantinya akan diambilkan dari dana initial public offering (IPO)," kata Asa Mirzaqi, Direktur Utama Pool Advista Finance, Rabu (24/10). Akuisisi kantor yang dilakukan perusahaan ini diharapkan bisa menambah aset sehingga memudahkan perusahaan untuk memperoleh jaminan jika perusahaan ingin mencari pendanaan.
Pool Advista Finance siapkan ekspansi untuk tambah aset
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Pool Advista Finance Tbk berencana untuk menambah aset usai mencatatkan diri di Bursa Efek Indonesia (BEI). Perusahaan ini berencana untuk meningkatkan asetnya hingga Rp 700 miliar tahun depan melalui beberapa rencana strategis seperti pembelian gedung yang saat ini dipakainya. "Besar biaya akuisisi aset sebesar Rp 45 miliar, nantinya akan diambilkan dari dana initial public offering (IPO)," kata Asa Mirzaqi, Direktur Utama Pool Advista Finance, Rabu (24/10). Akuisisi kantor yang dilakukan perusahaan ini diharapkan bisa menambah aset sehingga memudahkan perusahaan untuk memperoleh jaminan jika perusahaan ingin mencari pendanaan.