KONTAN.CO.ID - Populasi dunia akan mencapai 8,09 miliar jiwa pada hari pertama tahun 2025. Menurut Biro Sensus AS, hanya ada penambahan sekitar 71 juta jiwa dari data tahun 2024. Berdasarkan laporan biro yang dirilis hari Senin (30/12), peningkatan sebesar 0,9% pada tahun 2024 merupakan sedikit perlambatan dari tahun 2023, ketika populasi dunia tumbuh sebesar 75 juta. Menurut perkiraan biro tersebut, pada bulan Januari 2025, diperkirakan akan terjadi 4,2 kelahiran dan 2,0 kematian di seluruh dunia setiap detik.
Populasi Dunia Tembus 8,09 Miliar Jiwa di Hari Pertama Tahun 2025
KONTAN.CO.ID - Populasi dunia akan mencapai 8,09 miliar jiwa pada hari pertama tahun 2025. Menurut Biro Sensus AS, hanya ada penambahan sekitar 71 juta jiwa dari data tahun 2024. Berdasarkan laporan biro yang dirilis hari Senin (30/12), peningkatan sebesar 0,9% pada tahun 2024 merupakan sedikit perlambatan dari tahun 2023, ketika populasi dunia tumbuh sebesar 75 juta. Menurut perkiraan biro tersebut, pada bulan Januari 2025, diperkirakan akan terjadi 4,2 kelahiran dan 2,0 kematian di seluruh dunia setiap detik.