KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Penyaluran Kredit Usaha Rakyat (KUR) sejumlah perbankan masih berjalan dengan baik dengan realisasi sudah lebih dari separuh dari target masing-masing. Namun, penyaluran kredit subsidi ini ke sektor produksi masih belum sesuai dengan target pemerintah. PT Bank Mandiri Tbk (BMRI, anggota indeks Kompas100) misalnya telah berhasil menyalurkan KUR Rp 15,03 triliun atau meningkat 27% dari periode yang sama tahun lalu. Capaian itu setara dengan 60,13% dari kuota KUR yang diterima perseroan tahun ini. Realisasi itu diberikan kepada 193.530 debitur. Baca Juga: Ingin naik kelas menjadi BUKU III, Bank CCB (MCOR) akan rights issue
Porsi penyaluran KUR Bank Mandiri dan BRI ke sektor produksi belum mencapai 60%
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Penyaluran Kredit Usaha Rakyat (KUR) sejumlah perbankan masih berjalan dengan baik dengan realisasi sudah lebih dari separuh dari target masing-masing. Namun, penyaluran kredit subsidi ini ke sektor produksi masih belum sesuai dengan target pemerintah. PT Bank Mandiri Tbk (BMRI, anggota indeks Kompas100) misalnya telah berhasil menyalurkan KUR Rp 15,03 triliun atau meningkat 27% dari periode yang sama tahun lalu. Capaian itu setara dengan 60,13% dari kuota KUR yang diterima perseroan tahun ini. Realisasi itu diberikan kepada 193.530 debitur. Baca Juga: Ingin naik kelas menjadi BUKU III, Bank CCB (MCOR) akan rights issue