KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Keuangan (Kemenkeu) mencatat, posisi utang pemerintah hingga akhir Mei 2020 adalah sebesar Rp 5.258,57 triliun. Rasio utang pemerintah terhadap produk domestik bruto (PDB) sebesar 32,09%. Secara nominal, posisi utang pemerintah pusat mengalami kenaikan jika dibandingkan dengan periode yang sama di tahun sebelumnya. Baca Juga: Pelunasan pita cukai rokok memoles realisasi penerimaan cukai hingga Mei
Posisi utang pemerintah per akhir Mei 2020 mencapai Rp 5.258,57 triliun
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Keuangan (Kemenkeu) mencatat, posisi utang pemerintah hingga akhir Mei 2020 adalah sebesar Rp 5.258,57 triliun. Rasio utang pemerintah terhadap produk domestik bruto (PDB) sebesar 32,09%. Secara nominal, posisi utang pemerintah pusat mengalami kenaikan jika dibandingkan dengan periode yang sama di tahun sebelumnya. Baca Juga: Pelunasan pita cukai rokok memoles realisasi penerimaan cukai hingga Mei