KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pertumbuhan konsumsi rumah tangga kuartal ketiga 2021 diperkirakan lebih rendah dari capaian pada kuartal kedua 2021. Ekonom Makroekonomi dan Pasar Keuangan LPEM FEB UI Teuku Riefky memperkirakan, pertumbuhan konsumsi rumah tangga pada kuartal ketiga 2021 di kisaran 2% hingga 3%. Angka ini lebih rendah daripada capaian kuartal sebelumnya yang sebesar 5,93% yoy. Tertahannya konsumsi rumah tangga pada kuartal ketiga 2021 ini masih tak lepas dari imbas Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat yang dimulai pada Juli 2021 hingga saat ini.
PPKM menahan laju konsumsi rumah tangga kuartal ketiga 2021
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pertumbuhan konsumsi rumah tangga kuartal ketiga 2021 diperkirakan lebih rendah dari capaian pada kuartal kedua 2021. Ekonom Makroekonomi dan Pasar Keuangan LPEM FEB UI Teuku Riefky memperkirakan, pertumbuhan konsumsi rumah tangga pada kuartal ketiga 2021 di kisaran 2% hingga 3%. Angka ini lebih rendah daripada capaian kuartal sebelumnya yang sebesar 5,93% yoy. Tertahannya konsumsi rumah tangga pada kuartal ketiga 2021 ini masih tak lepas dari imbas Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat yang dimulai pada Juli 2021 hingga saat ini.