KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Calon presiden nomor urut 02 Prabowo Subianto menyebutkan, bahwa Indonesia masih lemah dalam bidang pertahanan dan keamanan. Hal itu disampaikannya saat penyampaian visi dan misi pada debat keempat Pemilihan Presiden 2019, Sabtu (30/3) malam. "Bidang pertahanan keamanan, kita terlalu lemah. Anggaran terlalu kecil. Ini akan kita perbaiki," kata Prabowo. Untuk bidang hubungan internasional, Prabowo berpendapat, 1.000 kawan terlalu sedikit, dan satu lawan terlalu banyak.
Prabowo: Pertahanan keamanan kita terlalu lemah, anggaran terlalu kecil
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Calon presiden nomor urut 02 Prabowo Subianto menyebutkan, bahwa Indonesia masih lemah dalam bidang pertahanan dan keamanan. Hal itu disampaikannya saat penyampaian visi dan misi pada debat keempat Pemilihan Presiden 2019, Sabtu (30/3) malam. "Bidang pertahanan keamanan, kita terlalu lemah. Anggaran terlalu kecil. Ini akan kita perbaiki," kata Prabowo. Untuk bidang hubungan internasional, Prabowo berpendapat, 1.000 kawan terlalu sedikit, dan satu lawan terlalu banyak.