JAKARTA. Pemerintah menargetkan indikasi Rp 5 triliun pada Lelang Surat Berharga Syariah Negara (SBSN) atau Sukuk Negara yang akan berlangsung Selasa (13/6). Beben Feri Wibowo, Senior Research Analyst Pasardana mengatakan target indikatif kali ini menurun dari target indikatif yang biasa pemerintah patok sebesar Rp 6 triliun. “Secara historis pemerintah biasa targetkan Rp 6 triliun,” kata Beben. Sejak awal April hingga awal Mei, Beben mencatat telah terjadi tiga kali lelang. Namun, dari ketiga lelang tersebut pencapaian pemerintah masih di bawah target indikatif.
Prediksi analis atas lelang sukuk pekan depan
JAKARTA. Pemerintah menargetkan indikasi Rp 5 triliun pada Lelang Surat Berharga Syariah Negara (SBSN) atau Sukuk Negara yang akan berlangsung Selasa (13/6). Beben Feri Wibowo, Senior Research Analyst Pasardana mengatakan target indikatif kali ini menurun dari target indikatif yang biasa pemerintah patok sebesar Rp 6 triliun. “Secara historis pemerintah biasa targetkan Rp 6 triliun,” kata Beben. Sejak awal April hingga awal Mei, Beben mencatat telah terjadi tiga kali lelang. Namun, dari ketiga lelang tersebut pencapaian pemerintah masih di bawah target indikatif.