KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) melesat 1,75% ke level 6.980,65, Kamis (20/10). Analis MNC Sekuritas Herditya Wicaksana mengatakan, penguatan IHSG ini masih sejalan dengan report teknikal yang ia perkirakan. Menurutnya, naiknya pergerakan IHSG berbanding terbalik di tengah kondisi market global dan Asia yang terkoreksi. "Diperkirakan, dengan kenaikan suku bunga Bank Indonesia (BI) yang cukup agresif sebesar 50 basis poin (bps) disambut baik oleh para investor, karena dapat sebagai upaya untuk menjaga pergerakan nilai tukar rupiah serta inflasi," ujarnya kepada Kontan.co.id, Kamis (20/10).
Prediksi IHSG Akhir Pekan Ini, Jumat (21/10), dan Rekomendasi Saham Pilihan Analis
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) melesat 1,75% ke level 6.980,65, Kamis (20/10). Analis MNC Sekuritas Herditya Wicaksana mengatakan, penguatan IHSG ini masih sejalan dengan report teknikal yang ia perkirakan. Menurutnya, naiknya pergerakan IHSG berbanding terbalik di tengah kondisi market global dan Asia yang terkoreksi. "Diperkirakan, dengan kenaikan suku bunga Bank Indonesia (BI) yang cukup agresif sebesar 50 basis poin (bps) disambut baik oleh para investor, karena dapat sebagai upaya untuk menjaga pergerakan nilai tukar rupiah serta inflasi," ujarnya kepada Kontan.co.id, Kamis (20/10).