KONTAN.CO.ID - Simak prediksi Indonesia vs Maroko dan jadwal Piala Dunia U-17 2023. Pertandingan Indonesia vs Maroko akan digelar hari Kamis (16/11/2023) di Stadion Gelora Bung Tomo. Pertandingan Indonesia vs Maroko merupakan salah satu pertandingan ketiga Piala Dunia U-17 2023. Laga Indonesia vs Maroko juga akan disiarkan live di televisi dan live streaming pukul 19.00 WIB. Timnas Indonesia U-17 saat ini diperkuat oleh pemain-pemain bertalenta dan tentunya dibawah umur tujuh belas tahun. Begitupun bagi timnas Maroko yang akan menjadi lawan Indonesia di pertandingan Piala Dunia U-17 2023.
Baca Juga: 8 Tempat Wisata Di Yogyakarta yang Wajib Dikunjungi, Sudah Pernah? Melansir dari laman resmi FIFA, berikut daftar skuad timnas Indonesia dan Maroko di Piala Dunia U-17 2023: Daftar Skuad Timnas Indonesia U-17 Penjaga Gawang: - Ikram Al Giffari - Andrika Fathir - Rifky Tofani Pemain Bertahan: - Rizdjar Nurviat - Tonci Shouter - Andre Pangestu - Figo Dennis - Welber Jardim - Sulthan Zaky - Habil Akbar - Iqbal Gwijanggae
Baca Juga: Jadwal Piala Dunia U-17 2023, Daftar Skuad Laga Perancis vs Korea Selatan Gelandang: - Hanif Ramadhan - Kafiatur Rizky - Ji Da Bin - Riski Afrisal - Amar Brkic - Jehan Pahlevi Pemain Depan: - Achmad Zidan - Arkhan Purwanto - Nabil Asyura - Aulia Rahman
Baca Juga: Simak 6 Penyakit Musim Pancaroba yang Perlu Diwaspadai Saat Memasuki Musim Hujan Daftar Skuad Timnas Maroko U-17 Penjaga Gawang: - Taha Benrhozil - Hamza Jlid - Mohamed Amine Ezzarhouni Pemain Bertahan: - Hamza Koutoune - Fouad Zahouani - Abdehamid Ait Boudlal - Nassim Azaouzi - Saifdine Chlaghmo - Yasser El Aissati - Naoufel El Hannach - Mohamed Hamony - Smail Bakhty
Baca Juga: 7 Manfaat Pisang untuk Kesehatan yang Luar Biasa dan Teruji Khasiatnya Gelandang: - Ayoub Chaikhoun - Mehdi Akoumi - Adam Boufandar - Imran Nazih - Abdelhamid Maali - Mohamed Amine Katiba Pemain Depan: - Anas Alaoui - Zakaria Ouazane - Ayman Ennair
Baca Juga: Kenali 9 Manfaat Air Lemon untuk Kesehatan yang Menakjubkan Prediksi Indonesia vs Maroko Pertandingan Indonesia vs Maroko di Piala Dunia U-17 2023 merupakan salah satu pertandingan yang patut untuk disaksikan. Pasalnya, ini merupakan salah satu kesempatan bagi garuda muda menunjukan kualitasnya di kompetisi sepak bola terbesar dunia dan lolos ke babak 16 besar Piala Dunia U-17 2023. Dalam laga Indonesia vs Maroko nanti diprediksi Indonesia berpeluang lebih untuk bisa memenangkan pertandingan karena bermain di depan para suporternya. Meski, tidak menutup kemungkinan timnas Maroko juga bisa meraih kemenangan. Pasalnya, di atas kertas ranking timnas Maroko berada di atas timnas Indonesia. Melansir dari laman resmi FIFA, berikut jadwal Piala Dunia U-17 2023 Indonesia:
Baca Juga: Daftar 10 Manfaat Kacang Panjang untuk Kesehatan Tubuh yang Luar Biasa Jadwal Piala Dunia U-17 2023 Indonesia Jumat, 10 November 2023 - Panama vs Maroko, Pukul 16.00 WIB - Mali vs Uzbekistan, Pukul 16.00 WIB - Indonesia vs Ekuador, Pukul 19.00 WIB - Spanyol vs Kanada, Pukul 19.00 WIB Sabtu, 11 November 2023 - Kaledonia Baru vs Inggris, Pukul 16.00 WIB - Jepang vs Polandia, Pukul 16.00 WIB - Brasil vs RI Iran, Pukul 19.00 WIB - Argentina vs Senegal, Pukul 19.00 WIB
Baca Juga: 8 Manfaat Jus Apel untuk Kesehatan Tubuh, Apa Saja? Minggu, 12 November 2023 - Venezuela vs Selandira Baru, Pukul 16.00 WIB - Prancis vs Burkina Faso, Pukul 16.00 WIB - Republik Korea vs Amerika Serikat, Pukul 19.00 WIB - Meksiko vs Jerman, Pukul 19.00 WIB Senin, 13 November 2023 - Spanyol vs Mali, Pukul 16.00 WIB - Maroko vs Ekuador, Pukul 16.00 WIB - Uzbekistan vs Kanada, Pukul 19.00 WIB - Indonesia vs Panama, Pukul 19.00 WIB
Baca Juga: 8 Manfaat Bunga Lawang untuk Kesehatan, Sudah Tahu? Selasa, 14 November 2023 - Senegal vs Polandia, Pukul 16.00 WIB - Brasil vs Kaledonia Baru, Pukul 16.00 WIB - Jepang vs Argentina, Pukul 19.00 WIB - Inggris vs RI Iran, Pukul 19.00 WIB Rabu, 15 November 2023 - Meksiko vs Venezuela, Pukul 16.00 WIB - Amerika Serikat vs Burkina Faso, Pukul 16.00 WIB - Selandia Baru vs Jerman, Pukul 19.00 WIB - Prancis vs Republik Korea, Pukul 19.00 WIB
Baca Juga: Simak 7 Manfaat Jagung Manis Untuk Kesehatan yang Menakjubkan Kamis, 16 November 2023 - Kanada vs Mali, Pukul 16.00 WIB - Uzbekistan vs Spanyol, Pukul 16.00 WIB - Ekuador vs Panama, Pukul 19.00 WIB - Indonesia vs Maroko, Pukul 19.00 WIB Jumat, 17 November 2023 - Senegal vs Jepang, Pukul 16.00 WIB - Polandia vs Argentina, Pukul 16.00 WIB - Inggris vs Brasil, Pukul 19.00 WIB - RI Iran vs Kaledonia Baru, Pukul 19.00 WIB
Baca Juga: Rekomendasi 6 Tempat Wisata di Sukabumi yang Menarik Dikunjungi Sabtu, 18 November 2023 - Selandia Baru vs Meksiko, Pukul 16.00 WIB - Jerman vs Venezuela, Pukul 16.00 WIB - Burkina Faso vs Republik Korea, Pukul 19.00 WIB - Amerika Serikat vs Prancis, Pukul 19.00 WIB Cek Berita dan Artikel yang lain di
Google News