KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Jalur distribusi penjualan produk asuransi jiwa melalui kanal distribusi bancassurance kian prospektif. Bahkan beberapa pelaku bisnis mengandalkan pertumbuhan bisnis dari kanal ini. Mengutip data Asosiasi Asuransi Jiwa Indonesia (AAJI), sampai kuartal II 2017, dari total premi sebesar Rp 88,66 triliun, jalur bancassurance menyumbang sebesar 43,2%. Angka ini lebih tinggi dari kontribusi jalur keagenan sebesar 37,7% dan distribusi alternatif 19,1%. Hingga semester I 2017, premi dari jalur bancassurance bertumbuh signifikan mencapai 33,7%. Angka ini juga jauh melampaui pertumbuhan keagenan yang hanya tercatat 8,6% jika dibandingkan semester I 2016.
Premi dari bancassurance asuransi jiwa kian tambun
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Jalur distribusi penjualan produk asuransi jiwa melalui kanal distribusi bancassurance kian prospektif. Bahkan beberapa pelaku bisnis mengandalkan pertumbuhan bisnis dari kanal ini. Mengutip data Asosiasi Asuransi Jiwa Indonesia (AAJI), sampai kuartal II 2017, dari total premi sebesar Rp 88,66 triliun, jalur bancassurance menyumbang sebesar 43,2%. Angka ini lebih tinggi dari kontribusi jalur keagenan sebesar 37,7% dan distribusi alternatif 19,1%. Hingga semester I 2017, premi dari jalur bancassurance bertumbuh signifikan mencapai 33,7%. Angka ini juga jauh melampaui pertumbuhan keagenan yang hanya tercatat 8,6% jika dibandingkan semester I 2016.