KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Asosiasi Asuransi Jiwa Indonesia (AAJI) mencatat penurunan premi tunggal di perusahaan asuransi jiwa sebesar 1% pada semester I-2024 menjadi Rp 35,5 triliun secara year on year (YoY). Sementara itu, premi reguler masih mencatatkan pertumbuhan sebesar 5,2% menjadi Rp 52,9 triliun YoY. Premi tunggal merupakan metode pembayaran yang dilakukan satu kali di awal untuk seluruh masa pertanggungan nasabah. Sedangkan premi reguler dibayarkan secara berkala, baik bulanan maupun tahunan, sesuai kesepakatan. Baca Juga: Zurich Topas Life Catatkan Hasil Investasi Sebesar Rp 30 Miliar Hingga Juli 2024
Premi Tunggal Asuransi Jiwa Turun 1% , Zurich Life Fokus pada Produk Fleksibel
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Asosiasi Asuransi Jiwa Indonesia (AAJI) mencatat penurunan premi tunggal di perusahaan asuransi jiwa sebesar 1% pada semester I-2024 menjadi Rp 35,5 triliun secara year on year (YoY). Sementara itu, premi reguler masih mencatatkan pertumbuhan sebesar 5,2% menjadi Rp 52,9 triliun YoY. Premi tunggal merupakan metode pembayaran yang dilakukan satu kali di awal untuk seluruh masa pertanggungan nasabah. Sedangkan premi reguler dibayarkan secara berkala, baik bulanan maupun tahunan, sesuai kesepakatan. Baca Juga: Zurich Topas Life Catatkan Hasil Investasi Sebesar Rp 30 Miliar Hingga Juli 2024