KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengapresiasi upaya PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) yang telah mencetak 1,5 juta unit motor untuk ekspor. Pasalnya, saat ini problem Indonesia adalah impor yang lebih besar dibandingkan ekspor. "Saya sangat senang hadir di PT Yamaha ini karena di 2014 produksi ekspor di 2014 itu 23.000 motor, sekarang 338.000 unit motor" katanya saat memberi sambutan di Pabrik YIMM, Senin (3/12). Apalagi saat ini, jumlah ekspor motor Yamaha sudah mencapai 1,5 juta unit. "Saya senang karena selain ekpornya meningkat," tambah Presiden. Belum lagi, konten lokal dari motor Yamaha ini mencapai 94%.
Presiden apresiasi ekspor motor Yamaha yang mencapai 1,5 juta unit
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengapresiasi upaya PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) yang telah mencetak 1,5 juta unit motor untuk ekspor. Pasalnya, saat ini problem Indonesia adalah impor yang lebih besar dibandingkan ekspor. "Saya sangat senang hadir di PT Yamaha ini karena di 2014 produksi ekspor di 2014 itu 23.000 motor, sekarang 338.000 unit motor" katanya saat memberi sambutan di Pabrik YIMM, Senin (3/12). Apalagi saat ini, jumlah ekspor motor Yamaha sudah mencapai 1,5 juta unit. "Saya senang karena selain ekpornya meningkat," tambah Presiden. Belum lagi, konten lokal dari motor Yamaha ini mencapai 94%.