KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Presiden Joko Widodo (Jokowi) menghargai keputusan pemerintah Arab Saudi terkait penangguhan masuknya jemaah umroh ke Arab Saudi dari sejumlah negara. Hal itu untuk melindungi negaranya dari penyebaran virus korona (COVID-19). "Kita menghargai, kita menghormati, karena apapun yang namanya kesehatan itu dinomorsatukan oleh pemerintah Arab Saudi," ujar Jokowi usai menghadiri Indonesia Digital Economy Summit 2020, Kamis (27/2). Baca Juga: Arab Saudi hentikan sementara kegiatan umrah, DPR minta Kemenag segera koordinasi
Presiden Jokowi menghargai keputusan Arab Saudi tangguhkan sementara jemaah umroh
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Presiden Joko Widodo (Jokowi) menghargai keputusan pemerintah Arab Saudi terkait penangguhan masuknya jemaah umroh ke Arab Saudi dari sejumlah negara. Hal itu untuk melindungi negaranya dari penyebaran virus korona (COVID-19). "Kita menghargai, kita menghormati, karena apapun yang namanya kesehatan itu dinomorsatukan oleh pemerintah Arab Saudi," ujar Jokowi usai menghadiri Indonesia Digital Economy Summit 2020, Kamis (27/2). Baca Juga: Arab Saudi hentikan sementara kegiatan umrah, DPR minta Kemenag segera koordinasi